Band-Band yang Bermusik Tanpa Keteraturan Musik

Band-Band yang Bermusik Tanpa Keteraturan Musik

Lalu ada juga band Sungsang Lebam Telak. Band ini hadir dengan suguhan ‘free jazz’, superjazz, experimental noise kontemporer, bla bla bla or whatever you named it. Tentang sebuah lagu yang tidak terstruktur beraturan, baik dari segi bagan lagu sampai aransemen musiknya, yang terkesan berantakan dengan musik yang mereka mainkan. Susah untuk mencari relevansi antara judul lagu dan cara mereka memainkan lagunya. Sehingga lagu mereka bisa diinterpretasikan beragam oleh pendengarnya, bahkan ketika lagu mereka dihubungkan, atau dianalogikan pada sebuah gambaran lagu cinta yang abstrak, dan tergantung siapa yang merasakannya. Ada yang menganggapnya manis, ada yang menganggapnya pahit. Terserah saja, seperti ketika memaknai musiknya Sungsang Lebam Telak.

View Comments (0)

Comments (0)

You must be logged in to comment.
Load More

spinner