• Timeout

Timeout

timeout berdiri pada awal tahun 2014 di kota malang dengan formasi awal Dinda (vokal) Alvin (gitar) Erwin (gitar) Adit(bass) Nando(drum) setelah berjalan satu tahun nando memutuskan keluar dikarnakan kesibukannya tak berjalan lama timeout mendapatkan amunisi baru Deven diposisi drum berjalan satu tahun dengan deven timeout resmi merilis mini album bertajuk "WEARETIMEOUT" beberapa bulan setelah itu alvin memutuskan keluar dikarnakan pekerjaanya, akhirnya timeout merombak personil lagi adit yang perposisi di bass akhirnya pindah menjadi di gitar dan memasukan rangga di posisi bass , setelah berjalan satu tahun di pertengahan tahun 2017 timeout dilanda duka gitaris mereka Erwin Meninggal dunia dikarnakan sakit, gerak cepat timeout dikarnakan jadwal gigs/event waktu itu cukup padat timeout memasukan rony setiawan sebagai gitaris mereka dan berjalan hingga sekarang.
2014 - Single Dream Never True
2015 - Single Berlari Feat Billy Heycheese
2016 - Ep album Wearetimeout & single Hampa Feat andhika Cable car romance
2017 - Undisputed east java tour
- single moving on & videoclip Hampa Feat andhika cable car romance
2018 - Videoclip Detik tak berhenti

MEMBERS

Dinda Anissa

Vokal

Wempy Satria

Drum

Rony Setiawan

Gitar

Yanditya Liqhyu

gitar

Dewa Rangga

Bass

SONGS

  • hampa

  • Moving On

  • Detik Tak Berhenti

Website ini hanya diperuntukkan bagi Anda yang berusia 18 tahun ke atas.