DCDC Music Chart - #1st Week of January 2021
Masuk minggu pertama tahun baru 2021, music director dari DCDC Radio, Angga Kusuma (Asiaminor, Taring) kembali memilih dan mengulas lima band DCDC ShoutOut! untuk masuk di jajaran DCDC Music Chart.
Masuk minggu pertama tahun baru 2021, music director dari DCDC Radio, Angga Kusuma (Asiaminor, Taring) kembali memilih dan mengulas lima band DCDC ShoutOut! untuk masuk di jajaran DCDC Music Chart.
Memasuki awal tahun 2021 ini Playlist Of The Week memasuki minggunya yang ke 126. Ada siapa saja yang masuk Playlist Of The Week pada tahun yang baru ini. Simak daftarnya berikut ini
Manner House dengan "Apalah Waktu di Abad 21?" menawarkan satu paket lengkap: aransemen yang menarik, lirik dengan pemilihan diksi yang tidak pasaran, produksi yang ciamik dan tentunya relevan untuk dijadikan anthem di masa pandemi seperti saat ini.
Untuk mengapresiasi para pekerja seni pada era pandemi, tim redaksi DCDC merangkum lima konser virtual terbaik tahun 2020 ini. Mereka yang tetap berjuang dan menyebarkan energi positif untuk tetap menghidupkan industri musik tanah air
Bagi seorang Ipang Lazuardi, lagu “Vibrasi Bumi” terbilang komposisi lagu yang sederhana. Namun, justru dengan kesederhanaan tersebut mampu menjadikan lagu ini mempunyai kesan dan kekuatan yang mendalam di kala masa pandemi.
Grace menyampaikan pesan kepada para pendengar untuk tetap bersyukur dalam segala hal, kesempatan untuk diam dirumah karena badai pandemi bisa dimaksimalkan untuk mengasah skill baru, ataupun menolong orang lain dengan cara yang berbeda
Lagu "Tamat" dari Goodnight Electric adalah ucapan selamat yang satir pada tahun 2020 yang sukses memporakporandakan keadaan akibat krisis pandemi yang melanda dunia
Masuk minggu ke empat bulan Desember, music director dari DCDC Radio, Angga Kusuma (Asiaminor, Taring) kembali memilih dan mengulas lima band DCDC ShoutOut! untuk masuk di jajaran DCDC Music Chart
"You Are Not Alone" dari HMGNC adalah paket lengkap yang bisa kita sebarkan untuk siapa saja yang butuh sugesti positif. Sepertinya, segala aspek yang berkaitan dengan karya ini sengaja dirancang sedemikian rupa hingga jadi "obat penenang" para pendengar di masa pandemi.
Masuk minggu yang ke 125 ini bisa dibilang sebuah perjalanan menyenangkan bagi tim redaksi DCDC untuk memilih lima lagu terbaik setiap minggunya. Lima lagu apa saja? Simak daftarnya berikut ini
Terima kasih kepada Iga Massardi yang sudah sadar betul tingkat ke-sakaw-an kita dalam menghadapi kehidupan. Predikat '10 Musik Pandemi Terbaik Versi DCDC' wajar untuk disematkan pada karyanya yang (padahal) sederhana tapi sangat erat dan dekat dengan kehidupan.
Untuk alasan kesolidan musikalitas, kesesuaian tema yang secara tidak sengaja jadi relevan dan energi yang terkandung di dalamnya, "Who Saved My Life From Crashing Down" dari StereoWall kami rasa patut untuk masuk ke '10 Musik Pandemi Terbaik Versi DCDC'.
Website ini hanya diperuntukkan bagi Anda yang berusia 18 tahun ke atas.