Fakta Menarik di Balik Pembuatan Video Klip Burgerkill - “Superficial”

Fakta Menarik di Balik Pembuatan Video Klip Burgerkill - “Superficial”

Foto milik tim dokumentasi DCDC Killchestra


Video klip yang mengambil lokasi syuting di Area 51, Sedlec Ossuary, juga Kutná Hora ini menyisakan beberapa fakta menarik di balik pembuatan video klipnya.

Perjalanan Burgerkill ke Praha dan beberapa kota di Eropa pada awal Maret lalu membuahkan video klip berjudul “Superficial” yang dirilis pada tanggal 8 Agustus 2018. Single “Superficial” sendiri merupakan single kedua dari album Adamantine yang mereka rilis, setelah single “Integral” terlebih dulu dirilis. Video klip yang melibatkan Yuda Ardianto sebagai sutradara, serta Anggra Bagja dan Gogeng sebagai cameraman ini diproduseri oleh gitaris Burgerkill, Eben dan DCDC, dengan mengambil dua tempat sebagai lokasi syuting video klip ini, yakni di kota Praha dan Eindhoven.

Video klip yang mengambil lokasi syuting di Area 51, Sedlec Ossuary, Kutná Hora, juga beberapa tempat menarik di kota Praha dan Eindhoven ini menyisakan beberapa fakta menarik di balik pembuatan video klipnya. Fakta menarik apa saja? Simak daftarnya berikut ini!

View Comments (0)

Comments (0)

You must be logged in to comment.
Load More

spinner