La Munai Records Menghelatkan Resmi Album Legenda Harry Roesli

La Munai Records Menghelatkan Resmi Album Legenda Harry Roesli

Musik Indonesia dari masa ke masa yang telah banyak mengalami berbagai perubahan. Nyatanya tak luput dari kehadiran musisi di era masa lalu sebagai pionir, salah satunya Harry Roesli. Musisi asal Kota Bandung yang kini telah wafat tersebut, merupakan salah satu musisi yang sempat membawa musik rock di kancah populer pada masanya.

 

A post shared by LaMunai (@lamunairecords) on

 

Kepergian sosok musisi Harry Roesli, ternyata kini telah memasuki tahun ke 44, sejak awal dirilisnya pada tahun 1973 silam. Dan salah satu generasi muda, sekaligus pemilik netlabel La Munai Records, Rendi Pratama merilis kembali album milik Harry Roesli. Album karya milik Harry Roesli bertajuk Philosophy Gang, baru saja resmi dirilis dalam format piringan hitam oleh La Munai Records. Bersamaan dengan perihal tersebut, pihak La Munai Records juga mengadakan sebuah penghelatan bertajuk Launching Party untuk album tersebut. Nantinya gelaran yang direncanakan pada tanggal 17 Maret 2017, berlokasi di salah satu bilangan Jakarta Selatan, tersebut. Juga akan menghadirkan beberapa konten acara yang menyangkut dengan sosok Harry Roesli dan albumnya tersebut, berupa Talkshow, Documentary Screening, dan live performance.

 

 

A post shared by LaMunai (@lamunairecords) on

 

View Comments (0)

Comments (0)

You must be logged in to comment.
Load More

spinner